Cengkeh merupakan salah satu rempah-rempah yang memiliki banyak sekali gunanya dimana memiliki rasa yang manis dan juga aroma harum yang sangat khas cengkeh juga pada umumnya sering sekali digunakan sebagai salah satu bumbu rendaman untuk beberapa pangan dimana dapat menambah rasa pada minuman dan juga dapat memberikan aroma yang kuat untuk kue
Tetapi pada kenyataannya cengkeh memiliki kandungan nutrisi yang sangat dibutuhkan oleh tubuh anda maka dari itu cengkeh juga akan memberikan beberapa manfaat kesehatan untuk tubuh anda lalu apa saja manfaatnya simak penjelasan lengkapnya di bawah ini
Melindungi dari kanker
Dikarenakan memiliki kandungan nutrisi antioksidan eugenol yang ada di dalam cengkeh maka senyawa tersebut dapat membantu tubuh anda untuk melawan radikal bebas yang nantinya bisa menimbulkan beberapa masalah kesehatan seperti perkembangan kanker selain senyawa eugenol cengkeh juga memiliki kandungan nutrisi vitamin C yang berperan penting sebagai salah satu antioksidan juga di mana bisa menetralisir radikal bebas yang terjadi di dalam tubuh
Membunuh bakteri penyebab penyakit
Lalu cengkeh juga memiliki sifat antibakteri yang di mana dapat membantu tubuh anda untuk menghentikan beberapa infeksi yang disebabkan oleh bakteri hal ini juga telah dibuktikan dari beberapa penelitian yang mengatakan bahwa minyak esensial dari cengkeh bisa membunuh bakteri ecoli yang di mana bakteri tersebut bisa menyebabkan kram pada perut diare dan juga tubuh anda menjadi lebih lelah
Meningkatkan kesehatan hati
Bukan hanya dapat melindungi tubuh anda dari penyakit kanker di mana senyawa eugenol yang ada di dalam cengkeh juga bisa membantu tubuh anda untuk meningkatkan kesehatan hati hal ini juga telah dibuktikan dari beberapa penelitian yang melakukan uji coba pada hewan penelitian yang membuktikan bahwa minyak esensial cengkeh juga bisa meningkatkan fungsi hati lalu bisa mengurangi peradangan yang terjadi di penelitian tersebut juga menunjukkan bahwa senyawa eugenol bisa membantu tubuh agar dapat meredakan gejala sirosis hati dengan begitu apabila anda mengkonsumsi cengkeh dalam waktu yang rutin dapat membuat hati anda menjadi lebih sehat